Pemilu Amerika Serikat memasuki babak baru setelah Presiden Joe Biden memutuskan untuk mengakhiri kampanye Pilpres sebagai calon petahana dan mengalihkan dukungannya kepada Wakil Presiden Kamala Harris sebagai calon presiden dari…
Internasional

Joe Biden Mundur dari Pemilihan Presiden, Kamala Harris Bukan Opsi Pengganti Utama
Presiden Amerika Serikat Joe Biden berencana untuk mundur dari kancah pemilihan presiden dalam waktu dekat. Meskipun batal mencalonkan diri, Biden mengaku tidak akan mendukung Wakil Presiden Kamala Harris sebagai penggantinya….

Chelsea Rekrut Kiernan Dewsbury-Hall, Tambah Kekuatan di Lini Tengah
Chelsea resmi merekrut Kiernan Dewsbury-Hall untuk memperkuat lini tengah mereka. Pemain berusia 25 tahun ini mencatatkan 12 gol dan 14 assist musim lalu bersama Leicester City, menunjukkan kemampuannya sebagai gelandang…

WWDC 2024 Apple Hadirkan Inovasi AI Terbaru untuk Perangkat Apple
Dalam ajang WWDC 2024, Apple kembali menarik perhatian dengan memperkenalkan Apple Intelligence, sebuah langkah maju dalam integrasi kecerdasan buatan (AI) ke dalam perangkat mereka. Pembaruan ini mencakup berbagai perangkat lunak…

Tolak Negara Palestina, Parlemen Israel Dikecam Yordania
FAKTA KALBAR – Kementerian Luar Negeri Yordania pada Kamis mengecam persetujuan Knesset (parlemen Israel) terhadap sebuah draf resolusi yang menolak pembentukan negara Palestina. Melalui pernyataan kementerian menegaskan bahwa langkah tersebut…

Tampil Cemerlang di EURO 2024: Analisis Gaya Permainan Lamine Yamal
Lamine Yamal, pemain muda berbakat Timnas Spanyol, menunjukkan performa luar biasa di Euro 2024. Dengan teknik dribbling yang cemerlang, kemampuan melakukan cut inside, dan crossing akurat, Yamal mengukuhkan dirinya sebagai…

Lisandro Martinez Jadi Aktor Kunci Kemenangan: Postur Tubuh Tak Halangi Keberhasilan di Copa America 2024
Lisandro Martinez, bek tengah Argentina yang sempat diremehkan karena postur tubuhnya yang dianggap kurang ideal, berhasil membuktikan bahwa tinggi badan bukanlah penghalang untuk mencapai prestasi gemilang. Pemain kelahiran Gualeguay ini…

Kylian Mbappé Resmi Bergabung dengan Real Madrid, Disambut Meriah di Santiago Bernabéu
Kylian Mbappé resmi bergabung dengan Real Madrid dan diperkenalkan sebagai pemain baru di hadapan ribuan penggemar di Santiago Bernabéu. Suasana meriah dan antusiasme tinggi terlihat saat Mbappé tiba di stadion…

Penampakan Pertama Trump Paska Insiden Penembakan: Umumkan JD Vance sebagai Cawapres di Konvensi Nasional Partai Republik
Dalam penampilan publik pertamanya sejak insiden penembakan yang menimpanya, mantan Presiden Donald Trump mengumumkan Senator Ohio JD Vance sebagai calon wakil presiden untuk pemilu 2024. Pengumuman ini dilakukan pada hari…

Analisis Taktik Final Euro 2024: Spanyol Kalahkan Inggris dengan Skor Tipis 2-1
Spanyol berhasil menjuarai Euro 2024 setelah mengalahkan Inggris dengan skor tipis 2-1 dalam laga final yang berlangsung ketat dan penuh strategi di Stadion Wembley. Pertandingan ini memperlihatkan dominasi Spanyol dengan…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.