BRIN dan BMKG Kaji Potensi Tsunami di Lokasi Rencana PLTN Pantai Gosong

Penampakan lokasi rencana PLTN Pantai Gosong dari Tebing Bunga, Kabupaten Bengkayang. Foto: Bintang/Faktakalbar.id
Penampakan lokasi rencana PLTN Pantai Gosong dari Tebing Bunga, Kabupaten Bengkayang. Foto: Bintang/Faktakalbar.id

BRIN dan BMKG menekankan pentingnya mempertimbangkan ancaman tsunami dari luar zona Indonesia dalam perencanaan infrastruktur berisiko tinggi seperti PLTN. ​

Hasil kajian ini akan menjadi dasar dalam pengambilan keputusan terkait pembangunan PLTN di Pantai Gosong, dengan mempertimbangkan aspek keselamatan dan mitigasi risiko bencana.​

Baca juga: Pria di Bengkayang Tega Setubuhi Anak Kandung Berulang Kali, Terancam 15 Tahun Penjara

Ikut berita menarik lainnya di Google News Faktakalbar.id

advertisements