*Bidang Pengawasan serta Penanganan Tipikor Terbanyak
Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalbar mengganjar Kejaksaan Negeri (Kejari) Pontianak dengan dua penghargaan, yakni Penghargaan Bidang Pengawasan dan Penanganan Tidak Pidana Korupsi (Tipikor).
Atas dua penghargaan tersebut, otomatis Kejari Pontianak meraih tingkat pertama dalama penanganan Tipikor. Penghargaan tersebut diberikan, Kamis (14/12) dalam kegiatan Rapat Kerja Bersama seluruh jajaran kejaksaan Kalbar.
Itu diinfokan Kepala Seksi Intelejen (Kasi Intel) Kejari Pontianak, Rudy Astanto “Dua penghargaan itu, Kejari Pontianak mendapat peringkat satu dalam,” kata Rudy, Kamis (14/12).
Ikuti berita menarik lainnya di Google News FaktaKalbar.id