KUBU RAYA – Calon Gubernur Kalimantan Barat nomor urut 2, Ria Norsan menyerap aspirasi dari berbagai elemen masyarakat Kabupaten Kubu Raya, yang tergabung dalam Tim Relawan Bersama Norsan (Besan). …
Kubu Raya

Permukaan Air Meninggi, Polres Kubu Raya Lakukan Rekayasa Lalu Lintas Kurangi Macet
KUBU RAYA – Hujan deras yang mengguyur Kalimantan Barat mengakibatkan beberapa kabupaten mengalami banjir termasuk Kabupaten Kubu Raya. Setidaknya ada tiga dusun yang terdampak, yakni Dusun Tapah KM 36, Dusun…

Norsan Ajak Makmurkan Masjid untuk Memadukan Kekuatan Umat
KUBU RAYA – Ketua Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kalimantan Barat, Ria Norsan bersilaturahmi sekaligus salat Jumat bersama jamaah dan pengurus Masjid Nur Al- Mu’min, Yayasan Nur Al-Mu’min di Jalan Parit…

Pekerja Tersengat Listrik saat Instalasi
FAKTAGRUP -Andika, seorang pekerja instalasi listrik, mengalami kecelakaan akibat tersengat listrik saat melakukan perbaikan jaringan di Jalan Perdamaian, Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten Kubu Raya pada Rabu pagi (16/10). Kasubsi Penmas…

Lansia Ditemukan Tewas di Dalam Parit Kebun Kelapa
KUBU RAYA – Seorang lansia ditemukan meninggal dunia di dalam parit kebun kelapa miliknya yang berlokasi di Desa Teluk Nibung, Kecamatan Batu Ampar, Kabupaten Kubu Raya, Selasa (15/10/2024). Identitas korban…

Kunjungi Desa Sungai Ambangah, Sutarmidji Komitmen Akan Bantu Pelebaran Jalan
KUBU RAYA – Calon gubernur Kalimantan Barat, Nomor Urut 1, Sutarmidji kembali melaksanakan silaturahmi dan sosialisasi. Kali ini, ia mengunjungi Dusun Kampung Baru, Desa Sungai Ambangah, Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten…

Ria Norsan Sebut Rumah Hakka Memperkaya Khazanah Budaya di Kalbar
KUBU RAYA – Calon Gubernur Kalimantan Barat nomor urut 2, Ria Norsan menghadiri undangan peresmian Rumah Hakka yang terletak di Kabupaten Kubu Raya, Jumat (11/10) pagi. Dalam kesempatan tersebut,…

Sejumlah Bangunan di Dermaga Kubu Rusak Dihantam Kapal Penumpang
KUBU RAYA – Kapal KM Arif Azam Jaya mengalami insiden yang cukup parah usai menabrak dermaga Pasar Kecamatan Kubu, Kabupaten Kubu Raya, Senin (7/10/2024), malam. Peristiwa tersebut diduga tapi handle…

Tukang Bangunan Tewas Usai Tersengat Kabel Listrik PLN
KUBU RAYA – M. Nasir (34), seorang tukang bangunan yang ditemukan meninggal dunia usai tersengat kabel listrik TC milik Perusahaan Listrik Negara (PLN). Peristiwa tersebut terjadi pada Senin (7/10/2024). Kapolsek…

Seorang Pria Ditemukan Tewas Terlilit Kabel, Diduga Hendak Curi Kabel Listrik PLN
KUBU RAYA – Seorang pria tewas akibat sengatan listrik bertegangan tinggi di Jalan Adisucipto, Kilometer 13, Desa Arang Limbung, Kecamatan Sungai Raya. Kejadian ini terjadi usai korban diduga hendak mencuri…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.