Faktakalbar.id, KUBU RAYA – Bupati Kubu Raya, Sujiwo menyampaikan apresiasi mendalam kepada TNI, Polri, dan relawan pemadam kebakaran yang dinilainya menjadi motor percepatan pembangunan sekaligus penjaga keselamatan lingkungan. Baca Juga: Naik…
Hadiri Musrenbang Rasau Jaya, Bupati Sujiwo: Ini Sangat Spesial, Dandim dan Kapolres Ikut Gabung
Faktakalbar.id, KUBU RAYA – Bupati Kubu Raya, Sujiwo mengapresiasi kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Kecamatan Rasau Jaya. Pasalnya, kegiatan ini dihadiri lengkap oleh seluruh unsur pimpinan daerah. Hal itu membuat…
TMMD ke-127 Fokus Bangun Infrastruktur Dasar dan Berdayakan Ekonomi Desa
Faktakalbar.id, KUBU RAYA – Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-127 tahun anggaran 2026 akan menitikberatkan pada peningkatan kesejahteraan masyarakat melalui dua aspek utama, yakni pembangunan fisik dan non-fisik. Hal…
Kasdam XII/Tanjungpura Matangkan Koordinasi Teknis Jelang Pelaksanaan TMMD ke-127
Faktakalbar.id, KUBU RAYA – Kasdam XII/Tanjungpura, Brigjen TNI Putra Widyawinaya, mengikuti Rapat Koordinasi Teknis (Rakornis) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-127 secara virtual dari Ruang Rapat Puskodalopsdam XII/Tpr pada Kamis…
Naik Dango ke-41 di Kubu Raya Didorong Jadi Magnet Pariwisata Budaya Kalimantan Barat
Faktakalbar.id, KUBU RAYA – Pelaksanaan Naik Dango ke-41 tahun 2026 di Kabupaten Kubu Raya tidak hanya dipandang sebagai ritual adat, tetapi juga diproyeksikan sebagai agenda pariwisata unggulan. Pemerintah Kabupaten Kubu…
Ritual Adat Nabok Panyugu Awali Rangkaian Naik Dango ke-41 di Kubu Raya
Faktakalbar.id, KUBU RAYA – Rangkaian pelaksanaan Naik Dango ke-41 Kabupaten Kubu Raya resmi diawali dengan ritual adat Nabok Panyugu (Pantak Pantulak) di Ambawang Kuala, Kecamatan Sungai Ambawang, Jumat (30/1/2026). Ketua…
Dua Relawan MPA Rasau Jaya Alami Sesak Napas Saat Padamkan Karhutla
Faktakalbar.id, KUBU RAYA – Dua anggota Masyarakat Peduli Api (MPA) di Desa Rasau Jaya Umum, Kecamatan Rasau Jaya, Kabupaten Kubu Raya, mengalami gangguan pernapasan saat berupaya memadamkan kebakaran hutan dan…
Polsek Kuala Mandor B Padamkan 10 Titik Api dan Pasang Garis Polisi
Faktakalbar.id, KUBU RAYA – Jajaran Polsek Kuala Mandor B bergerak cepat memadamkan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) setelah terpantau sejumlah titik api di wilayah tersebut. Pengecekan lokasi dilakukan berdasarkan data…
Karyawan Peternakan di Kubu Raya Tewas, Diduga Tersengat Listrik Saat Cas HP
Faktakalbar.id, KUBU RAYA – Seorang karyawan peternakan ayam petelur ditemukan meninggal dunia di dalam kamar istirahatnya di Desa Madu Sari, Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Kubu Raya. Korban yang diketahui bernama…
Kubu Raya Gelontorkan Rp25,3 Miliar Bangun Teluk Pakedai
Faktakalbar.id, KUBU RAYA – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kubu Raya memperkuat daya saing wilayah melalui pembangunan infrastruktur dan pengembangan ekonomi kerakyatan. Pemkab mengalokasikan total anggaran sebesar Rp25,3 miliar untuk pembangunan di…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.




