*Jadikan Pontianak Semakin Hijau dan Tertata Pontianak- Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono mendapat pesan khusus dari Presiden RI Joko Widodo saat kunjungan kerjanya ke Kota Pontianak pada Selasa (9/8)…
Daerah

Sikat Pelaku Penyalahgunaan BBM di Ketapang
Ketapang- Satuan Reskrim Polres Ketapang berhasil mengamankan BO (52), warga Kecamatan Kendawangan Kabupaten Ketapang. BO diamankan lantaran kedapatan sedang mengangkut 12 drum minyak solar bersubsidi yang diduga akan dijual kembali…

Kejuaran Menembak Perbakin Kalbar, Munculkan Atlet Muda Berbakat
Kubu Raya- Diluar prediksi, kejuaraan menembak yang digelar Perbakin Kalbar,Sabtu (6/8) di Lapangan Tembak Kodam XII/Tanjungpura, mengantarkan arah pembinaan prestasi atlet menembak Kalbar kearah yang selama ini ditargetkan. Munculnya atlet-atlet…

Ida Kegirangan Dapat Sekantong Cabai dari Edi Kamtono
*Wali Kota Meninjau Pasar Murah di Kecamatan Pontianak Barat Pontianak- Ekspresi ceria terpancar dari wajah Ida Hariyati (45), saat menerima cabai rawit dalam kemasan packing yang diberikan Wali Kota Pontianak,…

Polnep Teknik Elektro Terangi Panti Asuhan Putri Nurul Amal
Pontianak- Program Studi (Prodi) Teknik Listrik Jurusan Teknik Elektro Politeknik Negeri Pontianak (Polnep) menggelar kegiatan bakti sosial dengan melakukan pemasangan dan instalasi penerangan luar bangunan Panti Asuhan Putri Nurul Amal…

Kota Pontianak Luncurkan Inovasi SEPOK
*Permudah Perizinan Kesehatan Pontianak- Dinas Penanaman Modal Tenaga Kerja dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMTK-PTSP) Kota Pontianak membuat terobosan berupa Sistem Pelayanan Perizinan Sektor Kesehatan (Sepok). Inovasi Sepok ini bertujuan…

Ingatkan Warga Waspada Banjir,Personel Polsek Keliling
Melawi- Curah hujan yang tinggi mengharuskan personil Polres Melawi dan Polsek jajaran terjun langsung ketengah masyarakat untuk memberikan himbauan bahaya banjir. Personil Polsek Ella Hilir menyambangi warga masyarakat yang tinggal…

Banjir Rendam Kapuas Hulu
Putussibau- Dikarenakan curah hujan yang tinggi sejak Kamis sore (4/8) hingga Jumat pagi (5/8) berakibat sungai di lima kecamatan Putussibau,Kabupaten Kapuas Hulu,Kalimantan Barat meluap. Hingga kemarena dilaporkan tercatat 11 desa di …

Serahkan Dua Lempengan Roket Long March 5B ke BRIN
SANGGAU- Wakapolres Sanggau Kompol Novrial Alberti Kombo, S.IK, M.A.P menyerahkan dua Lempengan yang diduga bagian atau serpihan dari Roket Long March 5B (CZ-5B) oleh kepada Koordinator Otoritas Ilmiah dan Penerbangan…

Meriahkan HUT RI, Pemkot Pontianak Gelar Pasar Murah di Enam Kecamatan
PONTIANAK – Dalam rangka HUT RI ke-77, Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak melalui Dinas Koperasi Usaha Mikro dan Perdagangan (Diskumdag) Kota Pontianak bekerjasama dengan beberapa perusahaan dan distributor, menggelar Pasar Murah…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.