Prakiraan Cuaca 27 September: Sebagian Wilayah Kalimantan Barat Berpotensi Hujan

Prakiraan potensi hujan di Kalimantan Barat untuk tanggal 27 September 2025 berdasarkan data BMKG.
Prakiraan potensi hujan di Kalimantan Barat untuk tanggal 27 September 2025 berdasarkan data BMKG. (Dok. BMKG)

Faktakalbar.id, PONTIANAK – Berdasarkan prakiraan cuaca dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Kalimantan Barat, kondisi cuaca di wilayah Kalbar pada (27/9/2025) secara umum dominan berawan.

Namun, beberapa wilayah memiliki potensi terjadi hujan dengan intensitas ringan hingga sedang.

Baca Juga: BMKG Rilis Prakiraan Cuaca Kalimantan Barat 26 September: Waspada Hujan dan Angin Kencang

Masyarakat perlu mewaspadai potensi hujan yang disertai kilat/petir dan angin kencang berdurasi singkat.

Pada tanggal 27 September 2025, sebagian besar kabupaten/kota di Kalimantan Barat diprakirakan akan mengalami hujan ringan.

Ikut berita menarik lainnya di Google News Faktakalbar.id