Ini Besaran Gaji ASN Badan Gizi Nasional (BGN) 2025, Cek Rinciannya!

Ilustrasi - Pelamar program SPPI 2025 dari Badan Gizi Nasional saat mengikuti sesi sosialisasi pendaftaran. (Dok. Ist)
Ilustrasi - Pelamar program SPPI 2025 dari Badan Gizi Nasional saat mengikuti sesi sosialisasi pendaftaran. (Dok. Ist)

Faktakalbar.id, NASIONAL – Program rekrutmen Sarjana Penggerak Pembangunan Indonesia (SPPI) oleh Badan Gizi Nasional (BGN) telah dibuka untuk periode tahun 2025.

Salah satu aspek yang paling banyak dicari oleh calon pelamar adalah informasi tentang besaran gaji ASN Badan Gizi Nasional.

Berikut rincian resmi terkait gaji dan tunjangan yang akan diterima oleh peserta yang lolos seleksi dan ditetapkan sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan BGN.

Baca Juga: SPPI Bukan PNS, Tapi Diarahkan Menjadi ASN: Ini Penjelasan Lengkapnya

Ikut berita menarik lainnya di Google News Faktakalbar.id

advertisements