Kalbar Darurat Mafia Tambang

BREAKING NEWS – Gempa Magnitudo 7,8 Guncang Myanmar, Terasa hingga Thailand dan China

Situasi panik warga saat gempa magnitudo 7,8 mengguncang Myanmar pada Jumat (28/3/2025). Guncangan kuat terasa hingga ibu kota Thailand, membuat warga berhamburan keluar gedung untuk menyelamatkan diri. Foto (Dok. Georitmus)
Situasi panik warga saat gempa magnitudo 7,8 mengguncang Myanmar pada Jumat (28/3/2025). Guncangan kuat terasa hingga ibu kota Thailand, membuat warga berhamburan keluar gedung untuk menyelamatkan diri. Foto (Dok. Georitmus)

Faktakalbar.id, INTERNASIONAL– Gempa bumi berkekuatan Magnitudo 7,8 mengguncang wilayah tengah Myanmar pada Jumat (28/3/2025) waktu setempat.

Guncangan kuat tersebut juga terasa hingga wilayah perbatasan di Thailand dan China.

Menurut laporan Survei Geologi Amerika Serikat (USGS), pusat gempa berada 16 kilometer sebelah barat laut kota Sagaing, Myanmar, dengan kedalaman mencapai 10 kilometer dari permukaan Bumi.

Baca juga: Kepemimpinan Prabowo di Tengah Gejolak Global dan Ketidakpastian Domestik

Gempa terjadi pada pukul 12.50 waktu setempat.

Ikut berita menarik lainnya di Google News Faktakalbar.id