Lebih lanjut Trunoyudo mengatakan, saat penangkapan AAR pihak Densus 88 juga mengamankan beberapa barang bukti yang berhubungan dengan aksi teror yang akan dilakukan oleh tersangka.
“Diamankan juga beberapa komponen elektronik dan bahan peledak yang akan digunakan oleh tersangka dalam melakukan aksi teror,” tukasnya.***
Ikuti berita menarik lainnya di Google News FaktaKalbar.id