Brasil Menang Telak dari Meksiko, Sarangkan Lima Gol Tanpa Kebobolan

Pemain Brasil usai melakukan selebrasi ketika mencetak gol ke gawang Meksiko dala laga uji coba di Texas, Amerika Serikat, Minggu 9 Juni 2024. Foto : Instagram @cbf_futebol

Namun, tim Samba Brasil mampu meraih kemenangan dramatis berkat gol Endrick yang juga terjadi di masa injury time. Endrick menyambut umpan silang Vinicius Junior dengan sundulan yang tak mampu dibendung penjaga gawang Meksiko Julio Gonzalez.

Meksiko tidak mampu berbuat menciptakan gol di waktu tersisa. Skor bertahan 3-2 untuk keunggulan Brasil.

Pertandingan ini menjadi persiapan kedua tim sebelum berlaga di ajang di Copa America 2024. Event bagi negara-negara Amerika Selatan itu berlangsung 20 Juni hingga 14 Juli mendatang.***