Polres Singkawang Tangkap Pengedar Sabu

Pengungkapan Kasus Narkotika, Wakapolres Singkawang menunjukkan barang bukti sabu kepada media (foto: humas polres)

Dari barang bukti narkotika jenis sabu yang telah dilakukan penyitaan oleh Personel Sat Resnarkoba Polres Singkawang, “bila dari keterangan tersangka bahwa dari setiap 1 gram dapat digunakan untuk 10 orang, Maka Polres Singkawang berhasil menyelamatkan 291 orang masyarakat Kota Singkawang dari penyalahgunaan Narkotika,” jelas Wakapolres Singkawang Kompol Raden Real Mahendra, S.H., S.I.K (rfk)