Ini Dia 5 Orang Anggota KPU Kalbar Terpilih

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI telah mengeluarkan pengumuman bernomor 51/SDM.12-Pu/04/2023 tentang Daftar Nama Anggota KPU 20 Provinsi terpilih Periode 2023-2028. Termasuk Kalimantan Barat.

Berikut daftar nama anggota  KPU Provinsi Kalbar  2023-2028 tersebut :

1.Heru Hermansyah, sebelumnya pernah bertugaas di KPU Pontianak

2.Kartono Nuryadi, sebelumnya pernah bertugas di KPU Ketapang