Diduga Putus Asa Sakit Tak Sembuh, Lansia di Embaloh Hulu Ditemukan Tergantung

Ilustrasi lokasi kebun tempat lansia (KI) ditemukan meninggal dunia tergantung di pohon di Embaloh Hulu, Kapuas Hulu. (Dok. Ilustrasi/Faktakalbar.id)
Ilustrasi lokasi kebun tempat lansia (KI) ditemukan meninggal dunia tergantung di pohon di Embaloh Hulu, Kapuas Hulu. (Dok. Ilustrasi/Faktakalbar.id)

Faktakalbar.id, KAPUAS HULU – Warga Kecamatan Embaloh Hulu, Kabupaten Kapuas Hulu, digemparkan oleh penemuan seorang perempuan lanjut usia (lansia) berinisial KI (70) yang ditemukan meninggal dunia dalam keadaan tergantung di pohon di area kebun milik warga, Jumat (7/11) malam, Senin (10/11/25).

Korban merupakan warga Dusun Ukit-ukit, Desa Labian, Kecamatan Batang Lupar.

Sebelumnya, KI dilaporkan hilang oleh Kepala Dusun setempat sejak sore hari.

Baca Juga: BAZNAS Kapuas Hulu Gelar Penguatan Pengumpulan Zakat untuk UPZ dan OPD