Bola  

Tanpa Alexander Isak, Liverpool Andalkan Cody Gakpo Hadapi Burnley

Pelatih Liverpool, Arne Slot, mengonfirmasi Alexander Isak tidak akan bermain melawan Burnley. (Dok. Faktakalbar.id)
Pelatih Liverpool, Arne Slot, mengonfirmasi Alexander Isak tidak akan bermain melawan Burnley. (Dok. Faktakalbar.id)

Musim ini, Cody Gakpo menjadi salah satu pemain kunci di lini depan dengan performa yang sangat konsisten. Berdasarkan statistik, Gakpo adalah pemain sayap dengan rating tertinggi di Premier League saat ini (7.66).

Angka ini menunjukkan betapa krusialnya peran Gakpo dalam skema permainan Liverpool.

Baca Juga: Pelatihan Wasit Sepak Bola Digelar di Sintang, Helmi Harap Lahirkan Wasit Profesional

Dengan kombinasi antara taktik Arne Slot dan pemain-pemain andalan seperti Gakpo, Liverpool diprediksi akan tetap mendominasi pertandingan.

Namun, Burnley yang bermain di kandang sendiri akan berjuang keras untuk meraih poin.

Laga ini diperkirakan akan menjadi pertunjukan menarik di mana Liverpool berupaya keras untuk mempertahankan momentum kemenangan di puncak klasemen.

(ra)

Ikut berita menarik lainnya di Google News Faktakalbar.id