Kalbar Darurat Mafia Tambang

Titik Kulminasi Matahari Pontianak Pukau Wisatawan China

WISATAWAN - Cai Gan Shui, turis asal China ikut merasakan Event Kulminasi Matahari Kota Pontianak 2025 di Halaman Tugu Khatulistiwa, Sabtu (22/3/2025)
WISATAWAN - Cai Gan Shui, turis asal China ikut merasakan Event Kulminasi Matahari Kota Pontianak 2025 di Halaman Tugu Khatulistiwa, Sabtu (22/3/2025)

FaktaKalbar.id, PONTIANAK – Event Titik Kulminasi Matahari Maret 2025 Pontianak berlangsung dengan meriah di Halaman Tugu Khatulistiwa, Pontianak, Sabtu (22/3/2025).

Terlihat banyak wisatawan, baik lokal maupun mancanegara yang mendatangi Tugu Khatulistiwa untuk melihat momen Hari Tanpa Bayangan secara langsung dan merasakan mendirikan telur.

Baca Juga: Wali Kota Pontianak Edi Kamtono Minta Event Kulminasi Matahari Lebih Inovatif

Cai Gan Shui, seorang turis asal China mengaku bahwa event seperti ini sangat menarik dan menyenangkan, sekaligus unik.

“Event ini sangat menarik dan menyenangkan. Kemudian juga unik dimana saat matahari tepat berada di atas kepala, bayangan kita bisa tidak nampak,” ujarnya.

Ikut berita menarik lainnya di Google News Faktakalbar.id