SAMBAS – Bencana hidrometeorologi basah masih mendominasi dalam catatan Pusat Pengendali dan Operasi (Pusdalops) Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB).
Seperti banjir yang terjadi di Kabupaten Sambas,Kalimantan Barat. Dampak banjir masih dirasakan oleh 477 KK warga dua desa di Kecamatan Galing.