Ditambahkan Nicky Will dari Guernsey Sports Commission mengatakan ada banyak komunitas olahraga yang dinamis untuk dipilih. Begitu juga sesi inklusif untuk segala usia dan kemampuan untuk memastikan semua orang dapat berpartisipasi.
“Bagi pemula, ini adalah peluang bagus untuk mencoba sesuatu yang baru,” ujar Will.
Bahkan tidak melulu melakukan olahraga, tapi juga hobi seperti menari atau bermain gim di luar ruang. Yang penting, aktivitas yang dipilih membuat tubuh bergerak, dan tentunya dengan cara menyenangkan.***
Ikuti berita menarik lainnya di Google News FaktaKalbar.id